Friday, March 20, 2015

TUGAS 2

Apa alasan saya untuk memilih jurusan akuntansi ?

Karena, bidang ekonomi  khususnya akuntansi adalah salah satu bidang yang penting bagi perusahaan manapun, tidak hanya di Indonesia tapi perusahaan di seluruh duniapun membutuhkan akuntan. Semua perusahaan tentu melakukan transaksi-transaksi,  dan tentunya transaksi tersebut harus dicatat sesuai dengan kebenaran atau bukti yang ada. Jadi, perusahaan-perusahaan membutuhkan akuntan untuk mencatat transaksi-transaksi yang telah terjadi di dalam perusahaan tersebut, dan membuat laporan keuangannya. Perusahaan yang maju dapat dilihat dari laporan keuangannya.

Selain itu, karena berhubung akan semakin banyak perusahaan-perusahaan baru , maka tentunya akan diperlukan banyak akuntan untuk perusahaan tersebut, sehingga akuntan akan sangat diperlukan, tidak hanya sekarang tapi juga di tahun-tahun kedepan.

Saturday, March 14, 2015

Kode Etik Profesi Akuntansi

Sebelum membahas lebih jauh mengenai kode etik profesi akuntansi, apa itu kode etik ? Kode etik adalah suatu sistem norma, nilai & jug...